PCIM News

[Kabar PCIM][list]

Kabar Persyarikatan

[Muhammadiyah][twocolumns]

Muhammad Abduh; Pengaruhnya di Dunia Islam (4-Habis)

Pengaruhnya di Dunia Islam

          Pemikir besar Mesir, Dr. Muhammad Imarah, dalam sebuah wawancara di salah satu televisi Arab menegaskan, bahwa pengaruh pemikiran seorang Muhammad Abduh, melalui majalah al-Manar dan al-‘Urwat al-Wutsqa, telah tersebar luas ke seluruh penjuru dunia. Mulai dari India, Turki, Maroko, hingga Indonesia yang mewujud menjadi organisasi masa Islam mempunyai pengaruh nyata; Muhammadiyah.

            Ketiga ide yang telah disinggung diatas juga ditransformasikan oleh KH. Ahmad Dahlan, pendiri Muhammadiyah, ke dalam semangat organisasinya. Semangat memberantas tahayyul, bid’ah dan churafat (TBC), pengadopsian ilmu-ilmu umum ke dalam Madrasah Diniyyah Islamiyyah, dan juga memanifestasikan makna tauhid (pengesaan Allah) kepada tauhid social, dengan mendirikan lembaga penyantun anak yatim dan dhuafa, serta lembaga-lemabaga pendidikan. Semua itu tidak lepas dari pengaruh gagasan pembaharuan Muhammad Abduh, inspirator sang pencerah. Wallahu a’lam []

Penulis: Khoirul Faizin bin Khusnul ‘Aqib. Mahasiswa tingkat III fakultas Ushuluddin, Universitas al-Azhar Kairo & anggota IMM komisariat FAI- UM Surabaya
----------------------------------
Pcim Mesir menerima zakat, infaq, sadaqah. Uang ini akan dipergunakan untuk kepentingan dakwah Pcim Mesir dan dapat disalurkan ke:
No rek. 3660009009 a/n PCIM Mesir, Bank Syariah Mandiri, Jl. Gedong Kuning Selatan, No. 5, Yogyakarta.
Konfirmasi via facebook : https://www.facebook.com/pcim.mesir
Dan semoga amal ini bisa menjadikan kita menerima buku amalan perbuatan dengan tangan kanan diakhirat kelak. Alamat Pcim Mesir: Building 113/2, 10th district, Nasr city, Cairo, Egypt.
Post A Comment
  • Blogger Comment using Blogger
  • Facebook Comment using Facebook
  • Disqus Comment using Disqus

Tidak ada komentar :


Majelis dan Lembaga

[Seluruh Artikel][grids]

Kajian MCIS

[Kajian Utama][bsummary]

Majalah Sinar Mesir

[Seluruh Artikel][threecolumns]

Shaffatul 'Aisyiyah

[Shaffatul 'Aisyiyah][list]